BeritaEvent

Auckland Indonesia Festival Suguhkan Tarian Tradisional Indonesia

Kekayaan budaya dan tradisi Indonesia sangat banyak jumlahnya. Mulai dari bahasa, kuliner, alat musik, lagu, bangunan dan pakaian tradisional tersebar di seluruh pelosok negeri. Tak terkecuali tarian! Masing-masing daerah di Indonesia pun memiliki tarian khasnya sendiri.
Pada gelaran Auckland Indonesia Festival 2015 yang dirayakan di Raye Freedman Art Centre, Auckland, Selandia Baru disuguhkan berbagai macam tarian tradisional dari Indonesia. Festival ini diselenggarakan Sabtu, 28 Maret 2015 lalu. Tari Saman, Tari Piring, Tari Topeng, Nandak, Merak, Jaipong dan Pendet menjadi tari-tarian yang memeriahkan gelaran festival ini. Tak hanya itu, ada juga pertunjukan Indang dan ensemble angklung melengkapi pertunjukan budaya dari Indonesia.

Sumber Berita

Kompas


Lebih Jauh Tentang

Nanggroe Aceh Darussalam

Sumatera Barat

Jawa Barat

Bali

Minang

Tarian

Alat Musik

Tari Saman

Tari Piring

Tari Topeng

Nandak

Merak

Jaipoing

Pendet

Angklung

 

Artikel Sebelumnya

Marinir AS Ikuti Lomba Agustusan dan Kudapan Daerah

Artikel Selanjutnya

Ajakan Lestarikan Budaya pada Generasi Muda Simalungun

Tidak Ada Komentar

Tinggalkan komentar

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.