18 May 2016

Upaya Gali Potensi Budaya Suku Sakai

Amat disayangkan budaya Sakai semakin jarang dipamerkan dalam setiap acara. Padahal ada keunikan yang mestinya ditonjolkan Suku Sakai sebagai bentuk keragaman warna suku di Provinsi Riau khususnya Kabupaten Bengkalis. Sakai memiliki budaya tradisi pakaian yang terbuat dari kulit atau pelepah pohon. Jika hal ini dipertontonkan pasti akan memberi kesan unik

0