31 Oct 2016

#KodeNusantara itu Buku yang Menarik

“Buku Ini menarik! Isinya filosofi, makna tentang lagu, batik dan motif lainnya. Dan banyak budaya-budaya lain di Nusantara.” – Ivo Tania

0
31 Oct 2016

Apa itu #KodeNusantara?

Ternyata di balik kekayaan Budaya tradisi Indonesia menyimpan banyak pengetahuan yang sebelumnya belum terungkap, atau mungkin terlupa.

0
31 Oct 2016

Apa Kata Mereka tentang #KodeNusantara

#KodeNusantara merupakan buku yang mengejawantahkan pengetahuan-pengetahuan di balik Budaya tradisi Indonesia. Pengetahuan ini dapat diungkap setelah upaya pendataan budaya dilakukan melalui #GerakanSejutaDataBudaya oleh Sobat Budaya. Hingga kini, telah terdata 33.000 data Budaya dan akan terus bertambah. Ayo perkaya data Budaya nusantara ke budaya-indonesia.org Untuk menggali lagi pengetahuan-pengetahuan yang masih tersembunyi

0
29 Oct 2016

Sumpah Pemuda: Discover Your Contribution in Preserving Traditional Culture

Jakarta, 28 Oktober 2016 – Sumpah  Pemuda merupakan salah satu tonggak sejarah yang menjadi penggerakan para anak muda untuk mencapai kemerdekaan dan menegaskan cita-cita berdirinya negara Indonesia. Keputusan Kongres Pemuda II yang menegaskan cita-cita “Tanah Air Indonesia,” “Bangsa Indonesia,” dan “Bahasa Indonesia,” kita peringati setiap tanggal 28 Oktober. Cita-cita ini

0