Berita

Wayang Golek Cepak Tegalan, Kekayaan Budaya Kota Tegal

Kebanyakan dari kita sudah mengenal wayang golek seperti si cepot dan unyil yang berasal dari Jawa Barat. Tapi siapa sangka, jika wayang golek juga berkembang di daerah lain. Kota Tegal yang berada di Provinsi Jawa Tengah pun, memiliki kebudayaan wayang golek, yakni wayang golek cepak tegalan.

Wayang golek cepak tegalan terbuat dari kayu kedondong jaran. Jenis kayu ini dipilih karena kualitasnya yang bagus dan memiliki ketahanan prima. Untuk mewarnai wayang ini, pengrajin menggunakan cat semprot kendaraan roda empat.

Sumber Berita

Info Tegal


Lebih Jauh Tentang

Jawa Barat

Jawa Tengah

Tegal

Ornamen

Wayang

Wayang Golek

Wayang Golek Cepak Tegalan

 

Artikel Sebelumnya

Lomba Olahraga Tradisional di Ketapang

Artikel Selanjutnya

UNS Gelar Festival Dolanan Tradisional

Tidak Ada Komentar

Tinggalkan komentar

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.