17
May
2016
Tradisi Mapag Tamba Desa Kiajaran Wetan
Kepala Desa Kiajaran Wetan berserta jajarannya berjalan memutari batas desa sejauh 2 kilo? Ya, Desa Kiajaran Wetan (Timur), Kecamatan Lohbener, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat melaksanakan tradisi Mapag Tamba. Jalan kaki memutari batas desa diawali dari kantor desa pada hari Rabu, 23 Maret 2016 pukul 8 sampai dengan pukul 11 WIB.